• Sabtu, 27 Juli 2024. Jam: 09:22

INACRAFT Ajang Pamerkan Produk Khas KKU

Kayong Utara, Kalbar – Penjabat (Pj) Ketua Dekranasda Kabupaten Kayong Utara Ny. Tengku Mardiana Romi menghadiri acara pembukaan INACRAFT Tahun 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (18/02).

Bersama Kabupaten/Kota se-Kalimantan Barat lainnya, Dekranasda Kabupaten kayong Utara turun serta memamerkan kerajinan-kerajian UMKM khas Kayong Dalam  Pameran Kerajinan Tangan terbesar di Asia Tenggara ini.

Dalam kunjungannya Pj. Ketua Dekranasda Mardiana menyampaikan bahwa acara Inacraft merupakan momentum untuk memperkenalkan UMKM Kayong Utara di tingkat Nasional dan sekaligus Motivasi para pengerajin untuk menciptakan Produk Produk yang lebih menarik.

Read Previous

Banjir Kembali Genangi Jalan dan Pemukiman Warga di Beberapa Desa di Kecamatan Embaloh Hilir

Read Next

Geliat Usaha Kuliner Dorong Pertumbuhan Ekonomi